Minggu, 29 November 2009

Saung Steak & Noodle

Jika anda lewat sepanjang jalan terusan Cibaduyut, anda akan melihat tempat makan baru (saya katakan baru karena tempat ini buka kurang lebih 1 bulan sebelum artikel ini di posting). Bahkan sempat mampir 2 kali untuk menikmati makanan yang disajikan.Tempat makan ini namanya Saung Steak & Noodles....

Jumat, 13 November 2009

Membuat efek salju

Efek yang satu ini pasti akan membuat blog anda semakin cantik dan mempesona para pengunjungnya. Membuat efek salju tidak perlu belajar program HTML atau Java. Cukup ikuti langkah di bawah ini.copy script di bawah ini,<script src="http://h1.ripway.com/infosehatbugar/efeksalju.js" type="text/javascript"></script> Blog Saya: <a href="http://bandung-wae.blogspot.com">Klik Aja</a>selanjutnya...

Cara membuat jam Analog

Menampilkan jam pada blog bukan hanya untuk memberikan informasi waktu kepada kita, akan tetapi menampilkan jam pada blog adalah salah satu cara untuk memperindah blog kita. Berikut adalah cara untuk menampilkan jam Analog :1. Open http://www.jellymuffin.com/generators/customclocks/2. Setting warna...

Rabu, 04 November 2009

Makan @ Pomang

Pomang adalah Rumah Makan Pohon mangga di jl. Leuwi panjang no.10A. Menyediakan aneka makanan dari Nasi timbel sampai Steak, dan minuman dari bandrek sampai ice Capucino serta aneka juice.Pulang kerja pukul 14.00 wib perut terasa lapar. Tempat makan paling dekat dengan tempat kerja ya Pomang. Tanpa...

Renang @ Singgasana Sports Centre

Setelah makan di Pomang langsung meluncur ke Singgasana Sport & recreation centre yang beralamat di Jl.Galuh pakuan Barat no.3 Komplek Singgasana Pradana-Bandung. Lumayan ...dapat tiket berenang dengan harga miring. Harga tiket berenang hari biasa (senin-Jumat) Rp 30.000 untuk orang dewasa dan...

Senin, 02 November 2009

Cara membuat Slide show

Menampilkan foto-foto atau produk yang anda tawarkan melalui blog akan terlihat lebih indah jika anda menggunakan slide show. Foto-foto yang anda tampilkan akan terlihat secara bergantian sesuai dengan urutan yang anda suka.Berikut adalah cara membuat slide show :1. buka http://www.slide.com2. Klik...

Memasang Jam pada Blog anda

Untuk memasang jam pada blog tidak perlu susah-susah membuat program. Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut ini agar blog Anda tampak lebih hidup.1. Buka http://www.clocklink.com2. Klik menu Clock Gallery3. Pilih jenis jam yang anda suka4. Klik "View HTML"5. Klik Accept sebagai syarat anda setuju...

Minggu, 01 November 2009

Makan @ kampung Coet

Satu lagi...tempat makan yang sangat cocok dengan lidah orang Indonesia pada umumnya dan tentunya untuk orang Bandung. Karena di sini anda dapat memesan makanan khas sunda seperti : Ayam goreng, pepes ayam, tempe goreng, tahu goreng, sop buntut, karedok dan menu-menu lainnya yang pastinya suedap mantep,...