Minggu, 27 Januari 2013

BARONGSAI MASUK MALL NAIK ESKALATOR

Puji Tuhan, setelah sekian lama off ngeBLOG karena sibuk ikutan jadi Kuter (Kuis Hunter), akhirnya kali ini Bandungwae kembali dengan postingan BARONGSAI NAIK ESKALATOR. Menjelang Tahun Baru Imlek, Beberapa Mall memilih Barongsai sebagai pengisi acara untuk memeriahkan suasana Tahun Baru, dengan tujuan...